by Humas PENS | Aug 15, 2018 | Berita, Penelitian
Surabaya, pens.ac.id – Mahasiswa PENS yang tergabung dalam Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), berhasil lolos ke PIMNAS 2018 dengan menyuguhkan karya Kroesimo (Kursi Roda Elektrik Semi Otomatis). Kroesimo dirancang khusus untuk penyandang tuna daksa , supaya...
by Humas PENS | Aug 13, 2018 | Berita, Kegiatan Kampus
Surabaya, pens.ac.id – PENS berhasil menempati posisi ketiga sebagai Stand Terbaik Kategori Perguruan Tinggi pada Pameran Research, Innovation, and Technology Expo (RITECH EXPO) 2018. PENS unggul pada beberapa aspek, yakni rancangan stand, kebersihan dan kerapian...
by Humas PENS | Aug 10, 2018 | Berita, Kegiatan Kampus
Surabaya, pens.ac.id – My Traps merupakan salah satu karya dari tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) yang akan dilombakan dalam Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) 2018 di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)...
by Humas PENS | Aug 9, 2018 | Berita, Kegiatan Kampus
Surabaya, pens.ac.id – Mahasiswa Program Diploma 3 Kerjasama PLN (D3KPLN) mengikuti kuliah keselamatan kerja dari Pusdiklat PLN, rabu 8 Agustus 2018. Kuliah tamu yang bertempat di Gedung Pascasarjana itu, diikuti sekitar 45 siswa, dilakukan masing-masing...