by Editor PENS | Apr 26, 2013 | Berita
EEPIS-Online (26/4), Persiapan dalam menghadapi kompetisi bergengsi KRI 2013 mampu menyedot perhatian massa. Dalam running test kedua, ERSION terlihat mulai beradaptasi dengan lapangan "The Green Planet." Running test dilaksanakan pukul 16.50 WIB. Punggawa...
by Editor PENS | Apr 26, 2013 | Berita
EEPIS-Online (26/4), Setelah Running test pertama selesai, Kontes Robot Indonesia divisi Kontes Robot Sepak Bola Indonesia (KRSBI) mulai melakukan Running test kedua. Berbeda dengan Running Test tahap pertama, robot hanya mengenali medan lapangan saja. Untuk Running...
by Editor PENS | Apr 26, 2013 | Berita
EEPIS-Online(26/4), Kontes Robot Indonesia 2013 Kembali digelar. Tahun ini Regional IV KRI 2013 dilaksanakan selama dua hari 26-27 April 2013, bertempat di GOR Bima UNESA. Sebanyak 71 tim dari divisi KRI,KRSI,KRPAI,KRSBI mengikuti running test pada hari pertama ini....
by Editor PENS | Apr 26, 2013 | Berita
EEPIS-Online (25/4), Kontes Robot Sepak Bola Indonesia (KRSBI) 2013 telah berlangsung, tepatnya di Gelanggang Olah Raga Bima Universitas Negeri Surabaya. Sebelum menginjak ke perlombaan yang akan diadakan besok (27/4) semua Tim robot diijinkan untuk melaksanakan...
by Editor PENS | Apr 26, 2013 | Berita
EEPIS-Online, Jum at (26/4) Pertama kalinya ERSION -begitulah sebutan robot andalan PENS untuk kontes KRI 2013- unjuk gigi dalam running test pertamanya di sesi Running Test. Sesi Running test pertama tim robot ERSION memanfaatkan waktu yang ada untuk beradaptasi...