by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian
Dalam pembuatan inverter satu atau tiga fasa banyak menggunakan metode PWM(Pulse Width Modulation). Dalam proyek akhir ini akan menyajikan penggunaan modul system minimum mikrokontroller ATMega 8535 untuk pembangkitan sinyal DC step yang dibandingkan dengan sinyal...
by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian
Dalam dunia kedokteran telah ada alat monitoring pasien yang berfungsi menampilkan sinyal detak jantung manusia, banyaknya denyut nadi pasien setiap menitnya dan suhu tubuh pasien. Makalah ini membahas tentang pendeteksian ECG, heart rate dan suhu tubuh menggunakan...
by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian
Pada umumnya penghitungan uang dilakukan dengan cara manual, atau kalau ingin lebih cepat bisa menggunakan teller machine yang seperti pada bank. Akan tetapi dalam proyek akhir ini kita membuat alat penghitung uang yang dapat menghitung uang yang memiliki nominal...
by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian
Diabetes melitus adalah penyakit yang diakibatkan terjadinya gangguan produksi hormon insulin yang berguna untuk mengatur masuk dan keluarnya gula ke dalam sel tubuh. Menurut survey yang telah dilakukan WHO, diabetes melitus merupakan salah satu ancaman kesehatan...
by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian
Dalam Tugas Akhir ini akan dibahas tentang Rancang Bangun Sistem Kontrol dan Analisa Pengendalian Robot Manual Pada Kasus KRI 2007. Pada tahun-tahun sebelumnya, Tim robot PENS-ITS sering mengganti komponen akibat rusak saat sistem dioperasikan terutama pada rangkaian...