Formasi CPNS Di Lingkungan Politeknik Elektronika Negeri Surabaya Tahun 2018

Menindaklanjuti pengumuman dari Panitia Seleksi Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil(CPNS) Nomor 4105/A.A2/KP/2018 mengenai Seleksi Penerimaan Calon Pegawai Negerei Sipil (CPNS) Kementerian, Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Tahun 2018. Kementrian Riset, Teknologi, dan Pendidikan tinggi membuka kesempatan kepada warga Negara Indonesia yang berintegritas dan berdedikasi tinggi untuk diangkat menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Politeknik Elektronika Negeri Surabaya. Informasi selengkapnya dapat diunduh melalui halaman ini.

Formasi CPNS 2018 di Politeknik Elektronika Negeri Surabaya

Poster Formasi CPNS 2018 di Politeknik Elektronika Negeri Surabaya

wpChatIcon
EnglishIndonesian