Visualisasi dan Analisa Kinerja Kode Konvolusi Pada Sistem MC-CDMA Dengan Modulasi QPSK Berbasis Perangkat Lunak

by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian

Pada proyek akhir ini akan dilakukan analisa terhadap kinerja penggunaan kode konvolusi pada sistem Multicarrier CDMA. Multicarrier CDMA ini merupakan teknik akses jamak dari CDMA yang menggunakan beberapa subcarrier. Dimana data yang akan dikirimkan akan dikodekan...

PEMBUATAN SOFTWARE APLIKASI GERAKAN ANIMASI MANUSIA MENGGUNAKAN TANGAN

by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian

Perkembangan teknologi citra sekarang ini sangat pesat dan canggih. Seiring dengan meningkatnya teknologi grafik dan hardware untuk mempercepat proses kecepatan visualisasi. Permasalahannya teknologi citra di Indonesia belum begitu banyak yang mengembangkan sedangkan...

Rancang Bangun Sistem Layanan Antrian Rumah Sakit Berbasis Java

by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian

Saat ini, masih banyak perusahaan yang belum memanfaatkan teknologi untuk memberikan kemudahan bagi para pemakainya. Kesadaran masyarakat tentang keteraturan dan ketertiban juga masih jauh dari sempurna. Kebudayaan mengantri dapat diterapkan di perusahaan seperti...

SISTEM PERAMALAN HARGA SEMBAKO BERBASIS MOVING AVERAGE DENGAN BREW PLATFORM SEBAGAI MOBILE INTERFACE

by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian

Dengan meningkatnya jumlah penduduk di Indonesia, juga mempengaruhi nilai permintaan tentang kebutuhan pokok masyarakat (sembako), sehingga mempengaruhi harga dari sembako di pasaran yang semakin hari semakin meroket. Untuk itu, di perlukan aplikasi perkiraan harga...

APLIKASI HIERARCHICAL CLUSTERING PADA INTRUSION DETECTION SYSTEM BERBASIS SNORT

by admin 2 | May 2, 2013 | Penelitian

Salah satu upaya melindungi jaringan dari ancaman-ancaman hacker, cracker dan security expert adalah dengan membangun Sistem Deteksi Intrusi atau Intrusion Detection System (IDS) pada jaringan tersebut. Masalah muncul ketika serangan-serangan baru muncul dalam waktu...
« Older Entries
Next Entries »
© 2018 Politeknik Elektronika Negeri Surabaya